Rabu, 01 September 2010

PERSYARATAN PERMOHONAN SURATKETERANGAN PINDAH DATANG

PERSYARATAN
PERMOHONAN SURAT PINDAH
ANTAR DESA / KELURAHAN


1.    Pengantar RT/RW (F.1-13)
2.    Permohonan Surat Keterangan Pindah (F.1-15)
3.    Surat Keterangan Pindah F.1-16 di Tanda Tangani Kepala Desa/Kelurahan
4.    Pengantar dari Desa/Kelurahan (mengetahui Camat)
5.    Kartu Keluarga (KK) Asli
6.    Kartu Tanda Penduduk (KTP) Asli
7.    Foto 4x6 (3 lembar)

PERSYARATAN
PERMOHONAN SURAT PINDAH
ANTAR KECAMATAN


1.    Pengantar RT/RW (F.1-13)
2.    Permohonan Surat Keterangan Pindah (F.1-15)
3.    Surat Keterangan Pindah  F.1-16 di Tanda Tangani Camat
4.    Pengantar dari Kecamatan (mengetahui Camat)
5.    Kartu Keluarga (KK) Asli
6.    Kartu Tanda Penduduk (KTP) Asli
7.    Foto 4x6 (4 lembar)

PERSYARATAN
PERMOHONAN SURAT PINDAH
ANTAR KABUPATEN/KOTA
ANTAR PROVINSI

1.    Pengantar RT/RW (F.1-13)
2.    Pengatar Desa/Kelurahan (F.1-14)
3.    Permohonan Surat Keterangan Pindah (F.1-15)
4.    Pengantar dari Kecamatan (mengetahui Camat)
5.    Kartu Keluarga (KK) Asli
6.    Kartu Tanda Penduduk (KTP) Asli
7.    Foto 4x6 (6 lembar)

1 komentar:

  1. Maaf sbelum nya bapa & ibu capil
    Saya mau tanya e-ktp saya sudah 1th blum jd jg saya tanya blum pasti trus... Saya sudah 3x bolak balik tapi hanya surat ketrangan saja yg saya trima... Apa saya harus bayar byar cepet jd apa gmna... Tolong di bantu & solusinya....?

    BalasHapus

Sertakan Nama, Alamat, dan atau E-mail